Ubi Colek Kari
Bahan:
- 4 buah ubi ungu, sikat kulitnya, potong memanjang 12 bagian
- Garam dan merica secukupnya
- Minyak goreng secukupnya
- 1 1/2 bks masako sapi
- 200 g jamur merang, cincang kasar
- 4 siung bawang putih, cincang halus
- 1 sdm tepung terigu
- 1/2 sdt gula
- 1/2 sdt kari bubuk
- Garam dan merica secukupnya
- 300 ml santan kental dari 1/2 butir kelapa parut
- 2 sdm margarin
- 1/2 bks masako sapi
- Larutkan 1 1/2 bks masako dalam 250 ml air, tambahkan garam dan merica. Rendam ubi dalam larutan masako, diamkan selama 15 menit. Tiriskan.
- Goreng ubi hingga matang. Tiriskan.
- Saus: Tumis bawang putih dengan margarin. Masukkan jamur merang, tepung terigu, dan santan. Aduk cepat hingga tepung matang. Masukkan sisa bahan saus dan sisa masako. Masak hingga matang. Sajikan.
0 Response to "Ubi Colek Kari"
Posting Komentar