Resep Kepiting Lada Hitam

Saya ini salah satu penggemar masakan seafood salah satunya adalah kepiting. Kali ini saya mau menuliskan resep kepiting lada hitam, rasanya mantab dan enak banget. Dijamin lidah anda pun bergoyang saking nikmatnya...







Bahan Resep Kepiting Lada Hitam:
  • 300 gram ( 1 ekor ) kepiting, cuci bersih, potong 2 bagian
  • 100 ml air kaldu
  • 1 batang daun bawang, iris tipis serong
  • 2 sdm mentega
  • 1 1/2 sdt minyak wijen
Bumbu Resep Kepiting Lada Hitam:
  • 2 siung bawang putih, cincang
  • 6 buah bawang bombay, potong panjang
  • 3 sdm lada hitam kasar
  • 6 buah cabai merah
  • 3 buah cabai merah keriting, iris tipis serong
  • 1 sdt gula pasir
  • 5 cm jahe, pootng kecil-kecil
Cara Membuat Kepiting Lada Hitam:
  1. Panaskan mentega hingga leleh.
  2. Tumis jahe dan bawang putih hingga harum.
  3. Masukkan kepiting, tumis sebentar.
  4. Tuang air kaldu, masak hingga mendidih.
  5. Masukkan semua bumbu, aduk hingga air menyusut.
  6. Tambahkan bawang daun, aduk rata.Angkat.
  7. Kepiting Lada Hitam siap untuk untuk dihidangkan.
Selamat Mencoba....

0 Response to "Resep Kepiting Lada Hitam"

Posting Komentar

powered by Blogger | WordPress by Newwpthemes | Converted by BloggerTheme | Blogger Templates | Credit Card Offers